Friday, April 26, 2024

SAGKI 2105: Inilah SAGKI ke-4 Sejak Sidang KWI-Umat Tahun 1995 (9)

JAUH hari sebelum istilah Sidang Agung Gereja Katolik Indonesia (SAGKI) muncul sebagai 'kosa kata' baru dalam khasanah istilah gerejani di Indonesia sepanjang kurun waktu...

Tentang SAGKI 2015 : Metode dan Gambaran Pertemuan

METODE yang digunakan dalam SAGKI 2015 adalah metode sharing, diskusi dan penegasan sebagai buah dari refleksi bersama. Metode-metode ini digunakan karena : a. Tujuan dari...

Cerita Hebat Keluarga Katolik di SAGKI 2015: Miskin Harta, Sumbang Tiga Anak Jadi Pastor...

HIDUP serba miskin dan hanya mampu menempati rumah gubug bambu mungil di tepian sebuah lahan perkebunan; itu pun juga jauh dari perkotaan. Inilah sosok...

Lima Kali Gong Simbolkan Pancasila, Menag Buka SAGKI 2015

DENGAN muka berseri-seri, Menteri Agama Lukman Hakim Saifudin memukul gong sampai lima kali –simbol kelima sila dalam Pancasila—maka resmilah dimulainya acara Sidang Agung Gereja...

Tentang SAGKI 2015: Beda SAGKI 2015 dengan yang Sebelumnya

Yang membedakan SAGKI 2015 dengan yang sebelumnya antara lain: 1. SAGKI ke-4 tahun 2015 merupakan kesinambungan dari SAGKI 2000, 2005, dan 2010. SAGKI 2000 diarahkan...

Doa SAGKI 2015, Keluarga Katolik Sukacita Injil

Allah dan Bapa kami, Engkau telah mengutus Yesus Putera-Mu terkasih untuk Mewartakan Sukacita Injil kepada kami dan mengangkat kami menjadi anak-anakMu serta menyatukan kami dalam satu Keluarga Ilahi-Mu Putera-Mu hadir di...

SAGKI 2015: Menjadikan Keluarga sebagai “Gereja Rumah Tangga” (8)

SALAH satu pokok penting yang akan dibahas sepanjang pelaksaan SAGKI ke-4 tahun 2015 ini adalah harapan bersama agar SAGKI 2015 menjadi penyalur rahmat bagi...

Kisah Hebat Keluarga Katolik di SAGKI 2015: Revolusi Meja Makan Dimulai dengan Sorghum (4)

KALI ini, kata ‘revolusi’ tidak perlu dimaknai secara politik praktis. Namun bagi Maria Loretha, revolusi tetaplah merangkum makna sebagai perubahan radikal menyeluruh dalam hal...

Cerita Hebat Keluarga Katolik di SAGKI 2105: Bahagia karena Punya Keluarga (1)

SHARING ini diungkapkan pasangan Vincent – Conny dan Vanya, anak mereka, dari Keuskupan Agung Makassar di forum Sidang Gereja Katolik Indonesia (SAGKI ke-4) tahun...